Najmah, S.KM, MPH

A great man always be like thunder, he storms the skies, while others are waiting to be stormed (Anonymous)

Jumat, 15 Juni 2012

C. MENU UTAMA PADA SPSS

Menu utama pada SPSS, diantaranya: (2, 9, 12)
a.       FILE 
Digunakan untuk membuat file data baru, membuka file yang tersimpan, atau membaca file dari program lain, menyimpan file, mencetak, dll.
b.      EDIT
Digunakan untuk mengcopy, menghapus, mencari dan mengganti data, dll.
c.       DATA 
Digunakan untuk membuat/ mendefinisikan variabel, mengambil/ menganalisis sebagian data, menggabungkan data, menambah variabel, dll.
d.      TRANSFORM
Digunakan untuk transformasi/ modifikasi data, seperti pengelompokan variabel, pembuatan variabel baru, dll. 




a.       ANALYZE
Digunakan untuk melakukan/ memilih berbagai analisis statistik, dari statistik deskriptif sampai statistik multivariat. 
b.      GRAPHS
Digunakan untuk membuat dan menampilkan grafik, meliputi grafik batang, pie, garis, histogram, scatter plot, dll.
c.       UTILITIES
Digunakan untuk menampilkan berbagai informasi tentang isi file.
d.      WINDOW
Digunakan untuk berpindah-pindah antar jendela/ layar, misalnya dari jendela data editor ke Output.
e.       HELP
Memuat informasi bantuan bagaimana menggunakan berbagai fasilitas pada SPSS. 

Referensi :
Santoso S. SPSS Versi 10, Mengolah Data Statistik secara Profesional. Jakarta: PT. Gramedia; 2002.
SPSS Incorporate. SPSS 15.0 Brief Guide. The United States: SPSS Inc; 2006.
Cooke SL. Introduction to SPSS 17. The University of Birmingham; 2010 [cited. Available from: http://www.istraining.bham.ac.uk/documents/SPSS17_An_Introduction_to_SPSS.pdf.

0 komentar:

Posting Komentar